SEO atau search engine optimizer merupakan tehnik yang wajib dimiliki setiap developer website. Anda tentunya pasti akrab dengan kata-kata SEO. Setiap tahunnnya Google selalu mengupdate Algoritma sistem pencariannya agar dapat memenuhi kebutuhan penggunanya. Inilah alasan mengapa SEO sangat vital dalam…
Apa itu Sitemap ?Sitemap adalah suatu file yang menyediakan informasi secara detail perihal seluruh laman dan konten website anda kepada search engine atau mesin pencari. Sitemap menggunakan navigation, organization, dan labeling system untuk membantu google dan search engine lainnya agar…
Apa itu On-Page SEO ?On-page SEO adalah adalah praktik mengoptimalkan setiap halaman pada website untuk mendapatkan peringkat yang lebih tinggi dan mendapatkan lebih banyak traffic yang relevan di mesin pencari seperti google. On-page mengacu pada konten dan source code HTML…
Definisi Black Hat SEOBlack hat SEO mengacu pada tindakan-tindakan atau tehnik yang dilakukan untuk meningkatkan ranking suatu situs atau halaman website pada search engine melalui cara yang melanggar kode etik search engine. Kata Black hat SEO itu sendiri berasal dari…
Apa itu Meta tags ?Meta tag adalah sekumpulan Kode HTML yang ada di halaman website. Meta tag ditulis pada diantara bagian dan yang berfungsi meningkatkan peringkat website di hasil pencarian Search engine. Secara kasat mata Meta tag tidak akan tampil…
Apa itu riset Keyword ?Riset Keyword adalah proses menemukan dan menganalisis istilah pencarian aktual kata kunci atau keyword yang diinput atau diketik seseorang ke search engine (Google / Mozilla). Dengan demikian, anda mendapatkan gambaran jenis keyword apa saja yang sedang…